Pengertian Desain
Desain berasal dari Bahasa Inggris yaitu “design” yang mempunyai arti “rencana, rancang, rangka atau reka rupa”, sebagai contoh kalimat : Desain Busana bisa diartikan :
- Rencana Busana
- Rancang Busana
- Rangka Busana
Dari gambaran kalimat-kalimat diatas diharpakan anda bisa mengerti arti dari kata desain.
Jika dilihat dari kata benda, “desain” dapat diartikan pula sebagai rencana atau rancangan, rangka yang merupakan rangkaian dari suatu garis, symbol-simbol, bentuk, ukuran, warna, dan tekstur dari suatu benda yang dibuat berdasarkan kaidah-kaidah desain. Jika dilihat dari kata kerja, desain dapat diartikan sebagai proses perencanaan atau perancangan atau menciptakan rangka bentuk dengan tujuan agar benda yang direncanakan atau dirancang mempunyai nilai seni keindahan dan mempunyai fungsi serta bermanfaat bagi khalayak umum.
Oleh karena itu, Desain merupakan kerangka atau pola yang menjadi dasar penciptaan suatu benda umpamanya fashion/busana atau interior. Desain diciptakan melalui proses pemikiran, konsep, pertimbangan-pertimbangan, perhitungan-perhitungan yang akurat, cita, rasa, seni serta trend dan kegemaran khalayak orang banyak yang diexpresikan di atas kertas berbentuk gambar. Desain atau kerangka atau pola harus digambarkan dengan simple dan tidak berbelit-belit sehingga mudah untuk dimengerti oleh orang lain dan mudah untuk diwujudkan ke dalam bentuk riil benda yang sesungguhnya, karena gambar hanya merupakan pengalihan ide pemikiran atau pola pikir konkret dari seorang perancang kepada orang lain. Maka dari itu, setiap desain entah itu desain busana dan desain yang lainnya adalah hasil ungkapan dari sebuah proses desain.
Jadi kesimpulannya adalah bahwa desain merupakan bentuk rumusan dari suatu proses suatu ide pemikiran yang dipertimbangkan dan diperhitungkan dari seorang desainer yang diungkapkan dalam bentuk suatu gambar.
- Rencana Busana
- Rancang Busana
- Rangka Busana
Dari gambaran kalimat-kalimat diatas diharpakan anda bisa mengerti arti dari kata desain.
Jika dilihat dari kata benda, “desain” dapat diartikan pula sebagai rencana atau rancangan, rangka yang merupakan rangkaian dari suatu garis, symbol-simbol, bentuk, ukuran, warna, dan tekstur dari suatu benda yang dibuat berdasarkan kaidah-kaidah desain. Jika dilihat dari kata kerja, desain dapat diartikan sebagai proses perencanaan atau perancangan atau menciptakan rangka bentuk dengan tujuan agar benda yang direncanakan atau dirancang mempunyai nilai seni keindahan dan mempunyai fungsi serta bermanfaat bagi khalayak umum.
Oleh karena itu, Desain merupakan kerangka atau pola yang menjadi dasar penciptaan suatu benda umpamanya fashion/busana atau interior. Desain diciptakan melalui proses pemikiran, konsep, pertimbangan-pertimbangan, perhitungan-perhitungan yang akurat, cita, rasa, seni serta trend dan kegemaran khalayak orang banyak yang diexpresikan di atas kertas berbentuk gambar. Desain atau kerangka atau pola harus digambarkan dengan simple dan tidak berbelit-belit sehingga mudah untuk dimengerti oleh orang lain dan mudah untuk diwujudkan ke dalam bentuk riil benda yang sesungguhnya, karena gambar hanya merupakan pengalihan ide pemikiran atau pola pikir konkret dari seorang perancang kepada orang lain. Maka dari itu, setiap desain entah itu desain busana dan desain yang lainnya adalah hasil ungkapan dari sebuah proses desain.
Jadi kesimpulannya adalah bahwa desain merupakan bentuk rumusan dari suatu proses suatu ide pemikiran yang dipertimbangkan dan diperhitungkan dari seorang desainer yang diungkapkan dalam bentuk suatu gambar.
Pengertian Desainer
Apa pengertian dari Desainer? yaitu orang (perancang) yang memilih, menciptakan, atau mengatur elemen rupa seperti ilustrasi, foto, tulisan, dan garis di atas suatu permukaan dengan tujuan untuk diproduksi dan dikomunikasikan sebagai sebuah pesan produksi. Gambar maupun tanda yang digunakan bisa berupa tipografi atau media lainnya seperti gambar atau fotografi.
Pengertian Desainer Busana
Lalu apa pengertian dari Desainer Busana? yaitu orang yang merancang pakaian/busana dengan memilih, menciptakan, atau mengatur susunan bagian-bagian, rincian, bentuk, warna, dll sehingga menghasilkan unit artistic dengan tujuan untuk diproduksi dan dikomunikasikan sebagai sebuah pesan produksi.
Contoh Desain Busana |
0 komentar:
Posting Komentar
Silahkan berkomentar yang membangun dan penuh inspirasi :